Cara Registrasi Aplikasi Dapodik PAUD Offline v.3.5.0 Semester Ganjil 2019/2020


Salam semangat buat Bunda-bunda PAUD serta rekan Operator Dapodik PAUD. Setelah kita melakukan Installasi Aplikasi Dapodik PAUD Offline v.3.5.0 Semester Ganjil 2019/2020 di PC/Laptop, tahapan selanjutnya adalah melakukan Registrasi Aplikasi Dapodik PAUD Offline v.3.5.0 Semester Ganjil 2019/2020.

Baca Disini : Cara Install Aplikasi Dapodik PAUD Offline v.3.5.0 Semester Ganjil 2019/2020

Berikut ini Panduan Registrasi Dapodik PAUD Offline v.3.5.0 Semester Ganjil 2019/2020:
Baca Juga : Tutorial Panduan Registrasi Dapodik PAUD Offline v.3.5.0 Semester Ganjil 2019/2020

1. Silahkan akses Aplikasi Dapodik PAUD v.3.5.0. 

Pada halaman utama atau login, silahkan klik pada tombol "Registrasi"

Cara Registrasi Aplikasi Dapodik PAUD Offline v.3.5.0 Semester Ganjil 2019/2020

 2. Masuk di halaman Registrasi Dapodik. Silahkan rekan gunakan atau persiapkan  Username dan Password seperti username dan password di aplikasi dapodik paud semester lalu atau terserah mau ganti dengan login yang baru. Selanjutnya, silahkan copy terlebih dahulu "Kode Registrasi".



 Berikut ini Cara Mendapatkan Kode Registrasi Dapodik PAUD :
-  Silahkan akses halaman Manajemen PAUD DIKMAS, berikut ini link aksesnya :
https://manajemen.paud-dikmas.kemdikbud.go.id/
Masuk di halaman utama Manajemen PAUD DIKMAS, pada tombol Login silahkan klik "Satuan Pendidikan ".


- Masuk di halaman login Manajemen Dapodik PAUD dan DIKMAS, silahkan isikan login "username dan password" sesuai dengan login di dapodik semester lalu. Kemudian klik tombol login.



- Berhasil login, masuk di halaman Dashboard. Selanjutnya, silahkan klik pada tombol "Kode Registrasi"


Inilah Kode Registrasi yang akan kita copy dan paste kan di halaman Registrasi Dapodik PAUD nantinya. Silahkan copy kode registrasi tersebut. 


3.  Silahkan isikan :
-username 
-password
-Kode Registrasi = silahkan pastekan kode registrasi yang telah di copy pada halaman Manajemen PAUD 

Selanjutnya, klik pada tombol Simpan


Gambar. Halaman Registrasi Dapopaud v.3.5.0

4. Memulai Proses Inisialisasi Regitrasi.



Proses inisialisasi Registrasi telah berhasil dilakukan, selanjutnya klik pada tombol OK. 

registrasi dapodik paud offline v.3.5.0 berhasil dilakukan

Gambar. Proses Inisialisasi Registrasi Berhasil Dilakukan


5. Selanjutnya, dialihkan ke halaman login Aplikasi Dapodik PAUD v.3.5.0, silahkan isikan Username dan Password sesuai dengan data pada saat Registrasi tadi. Kemudian klik tombol Masuk.

halaman login dapopaud v.3.5.0
Gambar. Halaman Login Dapopaud v.3.5.0

6. Registrasi telah berhasil dilakukan, terbukti sekarang admin sudah berhasil login dan masuk di halaman Beranda Dapopaud Offline v.3.5.0.

halaman utama dapopaud offline v.3.5.0
Gambar. Halaman Utama Dapopaud v.3.5.0
Baca Juga : Panduan Lengkap Pengisian Dapodik PAUD Offline v.3.5.0 Semester Ganjil 2019/2020
Baca Juga : Cara Mudah dan Cepat Meluluskan Peserta Didik di Dapodik PAUD Offline v.3.5.0 Semester Ganjil 2019/2020

Demikianlah  informasi yang dapat admin bagikan, semoga bermanfaat buat rekan semuanya. Salam semangat dan salam satu data. 

 
Previous
Next Post »

4 komentar

Click here for komentar
Al_Farouk
admin
7/28/19, 1:35 PM ×

Kok ada kolom isi File Prefill yaa... donlotnya dimana yaa,, mas???

Reply
avatar
Unknown
admin
8/13/19, 11:16 AM ×

assalamualaikum, bang admin gimana nih sy ga bisa akses di link manajemen paud. sy blm bisa mendapatkan kode registrasi 36 karakter. mksh

Reply
avatar
Unknown
admin
8/13/19, 11:19 AM ×

assalamualaikum. bang admin sy blm bisa masuk di link manajemen paud untuk mendapatkan kode registrasi 36 karakter. padahal udah klik berkali-kali link nya. terimakasih

Reply
avatar
Nurlaila
admin
2/18/20, 1:15 PM ×

Setelah Registrasi ulang muncul Bacaan
Kesalahan
Mengimport data ke DB, (Gagal, prabel, Prasarana, Long,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, Anda, dan, Anda,,,,,,,,,,,,,,, dan,,,,,,, dan,,,,,,,,,,.,.,. Mengimpor data data Anda. Mengimport data ke DB. rusak_plester_dinding, rusak_daun_jendela, rusak_daun_pintu, rusak_kusen, rusak_tutup_lantai, rusak_inst_listrik, rusak_inst_air, rusak_drainase, rusak_finish_dinding, soft_finish_dinding, soft_finish_dinding, soft_dish_kp, pake_d_datemut, _d_pengguna_kemudian, pamflet, _pengguna_kemudian, dengan_kekuatan_pemut: p_data_pengguna, rusak_kusen, rusak_kusen, rusak_inst_listrik, rusak_inst_air p5,: p6,: p7,: p8,: p9,: p10,: p11,: p12,: p13,: p15,: p16,: p16,: p17,: p18,: p19,: p20,: p20,: p21, : p22,: p23,: p24,: p25,: p26,:p27,: p28,: p29)] [dibungkus: SQLSTATE [23503]: Pelanggaran kunci asing: 7 ERROR: masukkan atau perbarui pada tabel "prasarana_longitudinal" melanggar batasan kunci asing "fk_prasaran_prasarana_semester" DETAIL: Key (semester_id) = (20192) adalah tidak ada dalam tabel "semester".]))).
Mohon infonya.... Kenapa ya....?????

Reply
avatar

Silahkan berkomentar secara bijak dan sesuai dengan topik pembahasan. Terimakasih. ConversionConversion EmoticonEmoticon

Thanks for your comment