Dokumen Data Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak Sesuai dengan Kelompok Usia


Salam semangat buat Bunda-bunda PAUD serta rekan Operator Sekolah. Postingan kali ini admin akan membagikan informasi tentang Dokumen yang akan di upload pada aplikasi SISPENA 2.0 BAN PAUD PNF


Adapun dokumen yang dibahas dalam postingan kali ini adalah "Dokumen Data Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak Sesuai dengan Kelompok Usia". 


Dokumen Data Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak Sesuai dengan Kelompok Usia


Pada Standar I Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak (STPPA) di butir 1.1.3 Pencapaian Perkembangan Dokumen Data Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak sesuai dengan Kelompok Usia yang meliputi Aspek Perkembangan :
- Nilai Agaman dan Moral (NAM)
- Fisik Motorik
- Kognitif 
- Bahasa
- Sosial Emosional (SOSEM)
- Seni 

kita diharuskan untuk meng unggah data catatan perkembangan tingkat pencapaian perkembangan semua anak terbaru apabila tidak memilih "Tidak Memiliki Dokumen". 

Berikut admin bagikan Contoh Dokumen Catatan Perkembangan Tingkat Pencapain Perkembangan Semua Anak yang memuat Aspek Perkembangan NAM, Fisik Motorik, Kognitif, Bahasa, SOSEM dan Seni


Download file, silahkan klik DISINI



Baca Juga : Contoh Dokumen Supervisi dari Pemilik/Yayasan/Pemerintah kepada Lembaga
Sumber : TK ABA 010 Sungai Jalau dan Tunas Harapan

Demikianlah informasi yang dapat admin bagikan, semoga bermanfaat buat Bunda-bunda PAUD semuanya. Salam semangat dan salam satu data.
Previous
Next Post »

2 komentar

Click here for komentar
Dave Thames
admin
7/30/19, 11:51 AM ×

ayo segera bergabung dengan saya di D/E/W/A/P/K
hanya dengan minimal deposit 10.000 kalian semua bisa menang uang jutaan rupiah lo
ditunggu apa lagi ayo segera bergabung, dan di coba keberuntungannya
untuk info lebih jelas silahkan di add Whatshapp : +8558778142 terimakasih ya waktunya ^.^

Reply
avatar
Wiqidrama
admin
8/9/20, 1:09 PM ×

Ada untuk kelompok A?

Reply
avatar

Silahkan berkomentar secara bijak dan sesuai dengan topik pembahasan. Terimakasih. ConversionConversion EmoticonEmoticon

Thanks for your comment